Rekomendasi peralatan Content Creator

Berikut ini adalah Peralatan video Content Creator rekomendasi yang saya gunakan sendiri di Teknobie ataupun tools yang saya anjurkan dipakai karena bisa menghemat waktu, tenaga & biaya dalam produksi Konten Youtube, Tiktok, Facebook atau Instagram.